RATUSAN PENGUNJUNG PADATI FESTIFAL KESENIAN ANAK HARI KE-3
27 Juni 2019 21:43:43 WIB
Ngalang_Sidasamekta. Pementasan Festifal Kesenian Anak Desa Ngalang memasuki hari ke-3. Kegiatan yg dilaksanakan di lapangan Gubug Gedhe ini berlangsung meriah, malam ini kamis 27 juni 2019 di isi dari 3 padukuhan yaitu Padukuhan Nglaran, Karang dan Buyutan.
Berbagai penampilan dipertunjukan oleh tiga padukuhan tersebut, mulai dari seni tari, jathil dan karawitan memeriahkan festifal kesenian anak ini. Antusiasme pengunjung sangat luar biasa, hal ini di tunjukan dengan penuh hingga berdesak-desakannya para penonton.
Ketua Panitia Festifal Kesenian Anak Bpk Kunto Wibowo mengatakan "tahun ini kami berbeda dari tahun sebelumnya, kami menginginkan anak-anak ikut berpartisipasi dalam pelestarian budaya, oleh sebab itu festifal tahun ini kami khususkan untuk anak-anak agar budaya di Desa Ngalang pada khususnya tetap terjaga".
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Peringatan Hari Toilet Se-dunia Kalurahan Ngalang bersama ASB dengan tema Sanitasi untuk Perdamaian
- Kamus Usulan Rencana Pembangunan Daerah Kabupaten Gunugkidul Untuk Kapanewon Gedangsari
- Pembagian Benih Padi Kepada Kelompok Tani,Menjadi Program Ketahanan Pangan Kalurahan Ngalang
- MUSRENBANGKAL TAHUN 2024 DAN DURKP TAHUN 2026 KALURAHAN NGALANG
- Lurah Ngalang Pimpin LAngsung Apel Rutin
- Pelaksanaan BKK Kalurahan Ngalang di 7 Padukuhan
- Pamong Kalurahan Ngalang Lakukan Apel Pagi