PERPUSDES NGALANG MEMBACA MENYELENGGARAKAN PELATIHAN PEMANFAATAN SAMPAH PLASTIK DAN KERTAS

12 Agustus 2018 10:22:49 WIB

Ngalang_Sidamekta. Perpusdes Desa Ngalang Yang bekerja sama dengan Petpusda Kabupaten Gunungkidul Menyelenggarakan Pelatihan panfaatan Sampah Plastik dan Kertas.  Peserta pelatihan ini adalah Masyarakat Desa Ngalang yang pada hal ini adalah wali murid dari siswa-siswi yang belajar bersama di Perpusdes Ngalang Membaca setiap hari minggu pagi sampai siang.  Acara ini bekerja sama antara Pepusdes Ngalang membaca, Pemerintah Desa Ngalang dan juga Perpusda Gunungkidul. 

Acara ini diselenggarakan selama 2 hari,yaitu dihari Sabtu dan Minggu Tanggal 11 dan 12 Agustus 2018 dimulai pukul 09.00-13.00.Pada pelatihan ini mengundang nara sumber dari Selang yaitu Ibu sulamini dan juga ibu rina. Pada hari sabtu membuat tempat sampah dari kardus aqua dan bungkus minyak goreng. Sedangkan di hari Minggu membuat Tempat tisu dan bros, bahanya adalah kardus dan juga koran. 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung